Laporan Akhir Modul 3 (3)

Percobaan 4


1. Jurnal[KEMBALI]

  

2. Alat dan Bahan[KEMBALI]

    a. 1 buah transistor 2N1711
    b. Ohmmeter
    c. Sumber AC dan DC

3. Gambar Rangkaian[KEMBALI]

  

4. Prinsip Kerja[KEMBALI]

    Transistor yang digunakan pada rangkaian di atas adalah transistor NPN. Transistor ini memiliki cara kerja seperti saklar. Pada transistor NPN, saat kaki basis mendapat tegangan besar dari 0.7V, maka VCC akan terhubung ke VEE (Resistansinya semakin kecil sehingga arus akan lewat). Saat kaki basis mendapat tegangan kecil dari 0.7V, maka VCC akan terputus dari VEE (resistansinya semakin besar sehingga arus tidak lewat).

5. Video Praktikum[KEMBALI]

 

6. Analisa[KEMBALI]

     1. Jelaskan apa yang terjadi jika tidak diberi tegangan pada kaki basis transistor!

        Ketika tidak diberi tegangan pada kaki basis transistor, maka transistor tidak aktif sehingga arus tidak mengalir dari VCC ke VEE.

     2. Jelaskan tegangan yang dihasilkan jika diberi resistor 10k pada kaki basis dan kolektor pada percobaan 4!

        Ketika dipasangkan resistor 10k pada kaki basis dan kaki kolektor, VBE memiliki nilai yang berubah-ubah karena tegangan input merupakan tegangan AC. Saat tegangan input bernilai positif, VBE memiliki nilai lebih besar dari 0.7V, sehingga transistor aktif dan VCE sebesar 5V. Saat tegangan input bernilai negatif, VBE memiliki nilai lebih kecil dari 0.7V, sehingga transistor tidak aktif dan VCE akan bernilai 0.

7. Download File[KEMBALI]

[Rangkaian]
[Video]
[HTML]


Tidak ada komentar:

Posting Komentar